4 Makan dan Minum Pergunakan Tangan Kanan, Tips Hidup Sehat Ala Islam (Rasul Saw)

4 Makan dan Minum Pergunakan Tangan Kanan

“Apabila seseorang makan, maka makanlah dengan tangan kanan, maka makanlah dengan tangan kanan. Dan, apabila seseorang minum, maka minumlah dengan tangan kanan, karena setan itu makan dan minum dengan tangan kirinya”. (HR. Muslim)
Dalam sebuah jurnal ilmiah (saduran bebas) disebutkan bahwa orang yang terbiasa melakukan aktifitas dengan tangan kanan itu sembilan tahun lebih panjang usianya daripada orang kidal yang populasinya hanya 13% di dunia.


***
Keterangan:
Artikel ini berasal dari kutipan pada buku Catatan Akhir Kuliah: Praja Penulis Buku, Sebuah Buku Gado-Gado karya M Arafat Imam G pada Bab Catatan ke-11 berjudul Stronger Than Body Builder


Semua tips kesehatan pada bab buku tersebut tidak di publikasikan secara keseluruhan pada blog ini, melainkan hanya poin-poin singkat yang dirasa penulis perlu saja. Selebihnya bisa dibaca sendiri pada buku yang bersangkutan. Salam, :)

4 Makan dan Minum Pergunakan Tangan Kanan, Tips Hidup Sehat Ala Islam (Rasul Saw) 4 Makan dan Minum Pergunakan Tangan Kanan, Tips Hidup Sehat Ala Islam (Rasul Saw) Reviewed by Santana Primaraya on 7:10:00 AM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.