Resume Buku: ESQ POWER karya ARY GINANJAR AGUSTIAN

Peringkat karakter CEO ideal:

  1. Jujur
  2. Berpikiran Maju
  3. Kompeten
  4. Dapat memberi  inspirasi
  5. Cerdas
  6. Adil
  7. Berpandangan luas
  8. Mendukung
  9. Terus Terang/jujur
  10. Bisa diandalkan
  11. Bekerja sama
  12. Tegas
  13. Berdaya Imajinasi
  14. Berambisi
  15. Berani
  16. Perhatian
  17. Matang/dewasa dalam berpikir dan bertindak
  18. Setia
  19. Penguasaan diri
  20. Mandiri


Faktor yang dianggap paling berperan dalam keberhasilan seseorang (Buku The Millionaire Mind (Thomas Stanley):

  1. Jujur kepada semua orang
  2. Menerapkan Disipli
  3. Bergaul baik denganorang lain
  4. Memiliki suami/istri yang mendukung
  5. Bekerja lebih giat daripada kebanyakan orang


Kepemimpinan Rasul Saw:

  1. Jujur dan benar
  2. Bisa dipercaya
  3. Bertanggung jawab
  4. Memiliki kecerdasan
  5. Serta peduli terhadap lingkungan/ social (Good Corporate Governance)


EQ (Khususnya Tenteng Teknik berhubungan dengan manusia:

  1. Menaruh minta kepada orang lain
  2. Menyebut dan mengingat nama orang supaya orang lain senang
  3. Memberi penghargaan
  4. Memberi pujian
  5. Mendengarkan orang lain ketika berbicara
  6. Selalu berempati
  7. Tersenyum Proaktif


33 Drive Suara Hati yang Terdapat dalam GOD SPOT ( AHVS) :

  1. Pengasih
  2. Mampu menguasai diri
  3. Berhati jernih
  4. Cintai damai
  5. Dipercaya
  6. Kreatif
  7. Pemaaf
  8. Murah hati
  9. Terbuka
  10. Disiplin
  11. Empati/ Peduli
  12. Obyektif
  13. Adil
  14. Mensyukuri
  15. Berpikiran maju
  16. Luas hati
  17. Bertanggung jawab
  18. Komitmen tinggi
  19. Kokoh
  20. Mandiri
  21. Kompeten
  22. Cerdas
  23. Berani
  24. Energik
  25. Suka mendukung
  26. Koperatif
  27. Dermawan
  28. Pemberi maaf
  29. Inspirator
  30. Estetis/ rapi bersih
  31. Pendelegasian (mengajari bawahan)
  32. Waspada
  33. Sabar


7 Prinsip Usaha Matsushita (Yang setelah senam dan apel pagi setiap harinya dibaca setiap pegawai yang tertuliskan di selembar kertas dan di baca bersama-sama):

  1. Berbakti kepada Negara melalui industry » Berbakti dan memberi
  2. Berlaku jujur dan adil » Jujur dan terpercaya
  3. Kerja sama dengan keselarasan » Adil
  4. Berjuang untuk perbaikan » Kerja sama / bersatu
  5. Ramah tamah dan ksatria » Berjuang / Bersikap teguh
  6. Menyesuaikan diri dengan kemajuan zaman » Ramah/ penyayang
  7. Bersyukur dan berterima kasih » Bersyukur dan berterima kasih


Sufi Korporat (Gay Hendricks dan Kate Ludeman):

  1. Kejujuran sejati: Ketidak jujuran mengakibatkan terjebak dalam kesulitan yang berlarut-larut
  2. Keadilan: Pada saat saya berlaku tidak adil, berarti saya telah mengganggu keseimbangan dunia
  3. Mengenal diri sendiri: Menyadari bahwa fisik, pikiran dan jiwanya adalah alat-alat yang penting untuk dipahami dan dipelajari
  4. Fokus pada kontribusi: Sangat memperhatikan kesejahteraan dan pemberdayaan terhadap orang lain
  5. Spiritualisme non-dogmatis: Memiliki kemampuan melihat dibalik perbedaan sampai kedasar-dasar spiritual yang hakiki
  6. Bekerja efisien: Dapat memusatkan semua perhatian mereka pada pekerjaannya saat itu dan begitu juga saat mengerjakan pekerjaan selanjutnya
  7. Membangkitkan hal yang terbaik dalam diri sendiri maupun diri orang lain
  8. Terbuka menerima perubahan: Berkembang diatas perubahan tersebut
  9. Memiliki cita rasa humor: Menertawakan diri sendiri
  10. Visi jauh kedepan: Mengajak dan menjabarkan dengan begitu terinci, cara-cara untuk menuju ke dalam angan-angannya/visi.
  11. Disiplin diri yang tinggi: Kedisiplinan tersebut tambah dari semangat penuh gairah dan kesadaran, bukan keharusan/keterpaksaan
  12. Keseimbangan

Kepemimpinan dalam 4 aspek inti kehidupan:

  1. Keintiman
  2. Pekerjaan
  3. Komunitas
  4. Spiritualitas

***
Portal Lengkap Referensi Studi Kepemimpinan >>Klik Disini<<
Resume Buku: ESQ POWER karya ARY GINANJAR AGUSTIAN Resume Buku: ESQ POWER karya ARY GINANJAR AGUSTIAN Reviewed by Unknown on 9:44:00 PM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.